IMPLEMENTASI KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MEMBANGUN BRAND IMAGE PADA HOTEL PREMIERE PEKANBARU

Sartika, S.Sos.,M.I.Kom

Sari


Dunia perhotelan pada saat ini menjadi lahan bisnis yang cukup menjanjikan dikarenakan kebutuhan konsumen akan mendapatkan tempat yang layak huni meskipun hanya bersifat sementara. Oleh sebab itu, banyak pebisnis yang melirik usaha ini dengan harapan agar mendapat keuntungan yang lebih. Begitu banyak berbagai trik dan cara untuk dapat menarik perhatian konsumen agar tertarik untuk memakai layanan jasa ini. Perhotelan memiliki kelas sesuai dengan kualitas, fasilitas, serta pelayanan yang diberikan tiap hotel berbeda-beda.

IMPLEMENTASI KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM

MEMBANGUN BRAND IMAGE PADA HOTEL PREMIERE PEKANBARU


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Buku:

Ardianto, Elvinaro.2011.Handbook of Public Relations.Simbiosa Rekatama Media : Bandung

______________.2011.Metodologi Penelitian Untuk Public Relations Kuantitatif & Kualitatif.Simbiosa Rekatama Media : Bandung

Alifahmi, Hifni. 2008. Marketing Communication Orchestra. Examedia Publishing : Bandung.

Budi, Permana Agung. 2013. Manajemen Marketing Perhotelan. Penerbit Andi : Yogyakarta.

Gaffar,Vanesa.2007.CRM dan MPR (Customer Relationship Management and Marketing Public Relations).Alfabeta : Bandung.

Griffiths, Andrew. 2012. Iklan Powerful Untuk Bisnis Anda Berawal Dari Buku Ini.Tangga Pustaka : Jakarta.

Hamid, Farid, dkk. 2011. Ilmu Komunikasi Sekarang dan Tantangan Masa Depan. Kencana : Jakarta.

Florentina, Ika.2007. Being A Happy Marketing Executive.Andi : Yogyakarta.

Juliansyah, Elvi. 2008. Promosi Public Relations. CV. Mandar Maju : Bandung.

Kasali, Rhenald.2007. Manajemen Periklanan. Grafiti : Jakarta.

Kennedy,John E.2006.Marketing Communication.Bhuana Ilmu Populer. Bhuana Ilmu Populer : Jakarta Barat.

Komar, Richard. 2014. Hotel Management. PT. Gramedia Widiasarana Indonesia : Jakarta.

Lee, Monle. 2004. Prinsip-Prinsip Pokok Periklanan Dalam Perspektif Global. Prenada Media Group : Jakarta.

Littlejohn,Stephen W.2009.Teori Komunikasi.Salemba Humanika : Jakarta.

Morissan. 2010. Periklanan Komunikasi Pemasaran Terpadu. Kencana Prenada Media Group: Jakarta.

Noor, Henry Faisal. 2010. Ekonomi Media. Raja Grafindo Persada : Jakarta.

Rangkuti,Freddy.2009.Strategi Promosi Yang Kreatif.Gramedia Pustaka Utama :Jakarta.

. 2009. Creating Effective Marketing Plan.Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.

Ruslan,Rosady.2005.Manajemen Public Relation & Media Komunikasi.Rajagrafindo Persada.Jakarta.

Soemanagara.2007.Strategi Marketing Communication.Alfabeta : Bandung.

Sulastiyono,Agus.2011.Manajemen Penyelenggaraan Hotel.Alfabeta : Bandung.

Suyanto,Bagong.2011.Metode Penelitian Sosial.Kencana : Jakarta.

Suyanto,Muhammad. 2007. Marketing Strategy Top Brand Indonesia. Andi Offset : Yogyakarta.

Yoeti, Oka.1999.Strategi Pemasaran Hotel.Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.33559/mi.v12i80.650

Article Metrics

Sari view : 573 times
PDF - 627 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

INDEXED BY :

 


Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM). Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
Jl. Pasir Kandang No.4, Pasie Nan Tigo, Kec. Koto Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat 25586. 
Email : lppmumsb@gmail.com



Kunjungan Sampai Saat ini    Web
Analytics Made Easy - StatCounter

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.