Hubungan Motivasi Perawat Pelaksana Terhadap Kinerja Dalam Pengisian Dokumentasi Asuhan Keperawatan di RST Bukittinggi
Sari
Kurangnya kelengkapan pendokumentasian asuhan keperawatan dapat disebabkan oleh banyak faktor diantaranya motivasi perawat. Rendahnya motivasi perawat dapat mempengaruhi kualitas pelayanan dan menjadi faktor penyebab perawat menjauh dari profesinya sebagai tenaga pelayanan keperawatan yang memberikan asuhan keperawatan dari bio-psiko-sosio-spritual. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah ada Hubungan Motivasi Perawat Pelaksana Dengan pendokumentasi Asuhan Keperawatan. Jenis penelitian ini adalah studi korelasi Populasi adalah perawat rawat inap RST TNI AD Bukittinggi dengan sampel sebanyak 45 responden. Sampling menggunakan proporsional Total sampling. Teknik pengambilan data dengan kuesioner. Analisis bivariat menggunakan uji koreksi Yates.Motivasi perawat terbanyak dengan kategori cukup sebanyak 26 (57.8%). Pendokumentasian asuhan keperawatan terbanyak dengan kategori baik sebanyak 19 (42.2%). Terdapat hubungan antara motivasi perawat pelaksana dengan pendokumentasian asuhan keperawatan diruang rawat inap RST TNI AD Bukittinggi dengan nilai p value 0,004 (pvalue<0,05).Terdapat hubungan antara motivasi perawat pelaksana dengan pendokumentasian asuhan keperawatan diruang rawat inap RST TNI AD Bukittinggi. Diharapkan diadakan pelatihan untuk meningkatkan motivasi perawat agar dapat meningkatkan hasil pendokumentasian asuhan keperawatan.
Kata Kunci: Askep, Motivasi, Pendokumentasian, Perawat.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Ali, Zaidin. (2020). Dasar-dasar Dokumentasi Keperawatan. Jakarta : EGC
Berthiana. (2018). Hubungan Motivasi Kerja Perawat Dengan Ketepatan Pengisian Dokumentasi Asuhan Keperawatan Di Ruang Rawat Inap RSUD Buntok 2018. Jurnal Managemen Keperawatan . Volume 1, No. 1, Mei 2013; 57-72
Kemenkes RI. (2021). Standar Manajemen Pelayanan Kesehatan dan Kebidanan di Sarana Kesehatan. Jakarta. Direktorat Yan Kep & Dirjen Yan Med Depkes RI
Diyanto. (2017). Analisis Faktor – Faktor Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit Umum Daerah Tugurejo Semarang. Tesis, Program Pasca Sarjaa-Undip Semarang
Faizin. (2018). Hubungan Tingkat Pendidikan dan Lama Kerja Perawat dengan Kinerja Perawat di RSU Pandan Arang Kabupaten Boyoli. Berita Ilmu Keperawatan ISSN 1979-2697, Vol . 1 No.3, September 2008 : 137-142
Hariandja. (2022). Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Pertama. Jakarta. PT Gramedia Widiasarana Indonesia
Kepmenkes RI. (2018). Kepmenkes RI No. 129/Menkes/SK/II/2018 tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit
Mastini, Putri. (2019). Hubungan Pengetahuan, Sikap Dan Beban Kerja Dengan Kelengkapan Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Irna Di Rumah Sakit Umum Pusat Sanglah Denpasar. Tesis. Program Pasca Sarjana Universitas Udayana. Bali
Mudyohardjo. (2022). Pengantar Pendidikan ; Sebuah Study Awal Tentang Dasar-Dasar Pendidikan Pada Umumnya Dan Pendidikan Di Indonesia. Radja Grafindo Persada. Jakarta
Muninjaya. (2004). Manajemen Kesehatan. Jakarta : EGC
Nursalam. (2019). Manajemen Keperawatan ‘Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. Edisi 3. Jakarta : Salemba Medika
Notoatmodjo. (2017). Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Jakarta. Rineka Cipta
----------. 2018. Promosi Kesehatan ‘Teori dan Aplikasinya. Jakarta. Rineka Cipta
---------. 2019. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta. Rineka Cipta
Pakudek, Kriska H. (2014). Hubungan Motivasi Perawat Dengan Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan Di Instalasi Rawat Inap C RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Jurnal. Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Sam Ratulangi Manado
Potter and Perry. (2015). Buku Ajar Fundamental Keperawatan; Konsep, proses dan Praktek. Jakarta : EGC
Pratiwi, Proborini Putri. (2019). Hubungan Tingkat Pendidikan dan Lama Kerja dengan Kelengkapan Pengisian Dokumentasi Pengkajian Asuhan Keperawatan di RSUD Tugurejo Semarang. Jurnal. PSIK-STIKes Tugurejo Semarang
Robbins. (2019). Perilaku Organisasi. Jilid I, Jakarta. PT. Prehalindo
Suarli & Bahtiar. (2020). Manajemen Keperawatan ‘dengan Pendekatan Praktis’. Jakarta : Erlangga
Trihendradi. C, (2019), 7 Langkah Mudah melakukan Analisa Statistik Menggunakan SPSS. Andi Offset. Yogyakarta
Undang-Undang RI No. 38 tahun 2014 dan Kepmenkes 38 th 2017 tentang Keperawatan
Tono, Hadi Priyo. (2019). Basic Data Analysis for Health Research Training. FKM-UI
Wahid & Suprapto. (2019). Proses Keperawatan. Jakarta. Nuha Medika
Wawan & Dewi. (2018). Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Manusia. Nuha Medika, Yogyakarta
Wiyono, S., (2019). DP 3 Salah Satu Indikator Akuntabilitas Internal Unit Kerja Organisasi. Buletin Pengawasan No. 45 & 46 Th. 2019 www.pu.go.id/ itjen/buletin/4546dp3.htm
Yahyo. (2017). Analisis Faktor–Faktor Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit Umum Daerah Tugurejo Semarang. http://eprints. undip.ac.id/ 15951).
DOI: https://doi.org/10.31869/mi.v18i1.5821
Article Metrics
Sari view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##
INDEXED BY :
Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM). Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
Jl. Pasir Kandang No.4, Pasie Nan Tigo, Kec. Koto Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat 25586.
Email : lppmumsb@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.