Urgensi Pelayanan Bimbingan Dan Konseling Islam Dalam Mengembangkan Keterampilan Sosial Siswa Sekolah Dasar

Zuwirda Zuwirda, Thaheransyah Thaheransyah, Erna Dewita, Fadil Maiseptian

Sari


Abstrak

Anak usia sekolah dasar perlu memiliki keterampilan sosial untuk mengoptimalkan tugas perkembangannya. Keterampilan sosial (sosial skill) adalah kemampuan dasar yang dimiliki individu untuk membangun hubungan yang efektif, mempertahankan dan menanagani konflik-konflik interpersonal secara efektif. Tujuan peneliltian ini untuk membahasa urgensi pelayanan bimbingan dan konseling Islam dalam mengembangkan kerjasama, relasi, tanggungjawab, empati, kontrol diri siswa sekolah. Berdasarkan kajian literature ditemukan bahwa keterampilan sosial sangat penting dikembangkan bagi siswa sekolah dasar. Hal ini disebabkan karena anak usia 6-12 merupakan titik awal mulai perkembangan keterampilan sosialnya di masyarakat. Kesimpulan dari kajian literature ini ketika berkembangnya kemampuan keterampilan sosial siswa sekolah dasar maka hal ini dapat menjadi pemicu dalam meningkatkan kecerdasan lainnya.

Kata Kunci: Urgensi; Bimbingan dan Konseling Islam; Keterampilan Sosial


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Adhimah, S. (2020). Peran orang tua dalam menghilangkan rasa canggung anak usia dini (studi kasus di desa karangbong rt. 06 rw. 02 Gedangan-Sidoarjo). Jurnal Pendidikan Anak, 9(1), 57–62.

Agusniatih, A., & Manopa, J. M. (2019). Keterampilan sosial anak usia dini: Teori dan metode pengembangan. Edu Publisher.

Anisah, A. S. (2015). Gangguan prilaku pada anak dan implikasinya terhadap perkembangan anak usia sekolah dasar. JPsd (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar), 1(2), 5–20.

Anisah, A. S., Hakam, K. A., & Syaodih, E. (2021). Perkembangan Sosial, Emosi, Moral Anak dan Implikasinya Terhadap Pembentukan Sikap Sosial SIswa Sekolah Dasar. JUDIKDAS: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Indonesia, 1(1), 69–80.

Astrella, N. B. (2017). Penguasaan tugas perkembangan anak usia sekolah dasar yang mengalami retardasi mental. Jurnal Psikologi: Jurnal Ilmiah Fakultas Psikologi Universitas Yudharta Pasuruan, 4(2), 43–54.

Dewita, E., Maiseptian, F., & Thaheransyah, T. (2021). Peran Orang Tua dalam Mengembangkan Kecerdasan Spiritual Anak Usia Prasekolah di PAUD Al-Muttaqin. Majalah Ilmu Pengetahuan Dan Pemikiran Keagamaan Tajdid, 24(1), 54–64.

Hamid, I. (2018). Penerapan Teknik Sosiodrama Dalam Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Keterampilan Komunikasi Interpersonal Siswa SMK Negeri 8 Makassar. Jurnal Mimbar Kesejahteraan Sosial, 1(1).

Hapsyah, D. R. (2019). Efektivitas bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama untuk mengurangi prasangka peserta didik sekolah dasar. Jurnal Tunas Bangsa, 6(2), 162–175.

Hasanah, U. (2016). Pengembangan kemampuan fisik motorik melalui permainan tradisional bagi anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak, 5(1).

Hendriana, H., & Kadarisma, G. (2019). Self-efficacy dan kemampuan komunikasi matematis siswa SMP. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 3(1), 153–164.

Imam, S., & Solichah, E. N. (2021). Peran Guru Bimbingan Dan Konseling Dalam Meningkatkan Kemampuan Sosial Emosional Anak Usia Dini. Islamic EduKids: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 9–15.

Indrawati, E. S., & Fauziah, N. (2012). Attachment dan penyesuaian diri dalam perkawinan. Jurnal Psikologi Undip, 11(1).

Intyaswati, D. (2022). Pendampingan Pembelajaran Guru Tpq Al Ikhlas Sawangan Depok Tentang Keterampilan Sosial (Social Skill). Jurnal Abdimas Ilmiah Citra Bakti, 3(2), 154–163.

Jannah, M. (2017). Remaja dan tugas-tugas perkembangannya dalam islam. Psikoislamedia: Jurnal Psikologi, 1(1).

Khaulani, F., Neviyarni, S., & Irdamurni, I. (2020). Fase dan tugas perkembangan anak Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 7(1), 51–59.

Mahmudah, H., & Rusmawati, D. (2019). Hubungan antara kelekatan anak-orang tua dengan stres akademik pada siswa sd n srondol wetan 02 semarang dengan sistem pembelajaran full day school. Jurnal Empati, 7(4), 1160–1169.

Maiseptian, F., Dewita, E., & Rosdialena, R. (2022). Efektivitas Layanan Bimbingan Kelompok Menggunakan Teknik Cognitive Behavior Therapy (CBT) untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Remaja. Jurnal Ilmiah Iqra’, 16(1), 102–117.

Maiseptian, F., Rosdialena, R., & Dewita, E. (2021). Self-Control Mahasiswa Perempuan Pengguna Smartphone Serta Implikasinya Dalam Bimbingan Konseling Islam. Kafaah: Journal of Gender Studies, 11(1), 107–120.

Musawamah, M. (2021). Peran orang tua dan guru dalam membentuk karakter anak di kabupaten demak. AL-HIKMAH (Jurnal Pendidikan Dan Pendidikan Agama Islam), 3(1), 54–70.

Naemah, T., Astuti, I., & Umar, S. (2017). Pengembangan Media Puzzle Untuk Kecakapan Membaca Peta Buta pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK), 6(3).

Nazmudin, N. (2017). Kerukunan dan toleransi antar umat beragama dalam membangun keutuhan negara kesatuan republik Indonesia (NKRI). Journal of Government and Civil Society, 1(1), 23–39.

Ngewa, H. M. (2021). Peran Orang Tua Dalam Pengasuhan Anak. EDUCHILD (Journal of Early Childhood Education), 1(1), 96–115.

Padil, P., & Nashruddin, N. (2021). Implementasi layanan bimbingan kelompok dalam meningkatkan kedisiplinan belajar siswa di sekolah. JUBIKOPS: Jurnal Bimbingan Konseling Dan Psikologi, 1(1), 25–36.

Prasanti, D., & Dewi, R. (2018). Analisis Teori Firo Dalam Relasi Persahabatan Sebagai Kajian Komunikasi Antar Pribadi. Komunikasi: Jurnal Komunikasi, 9(2), 186–189.

Rosita, I., & Leonard, L. (2015). Meningkatkan kerja sama siswa melalui pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 3(1).

Santoso, A. B. (2019). Perkembangan keterampilan sosial anak usia sekolah dasar berdasarkan gender.

Sari, I. Y. A., Atrup, A., & Setyaputri, N. Y. (2017). Pengaruh Layanan Bimbingan Kelompok Teknik Diskusi Terhadap Kemampuan Komunikasi Interpersonal Siswa Kelas X SMAN 3 Kota Kediri Tahun Ajaran 2016/2017. Education and Human Development Journal, 2(2), 55–61.

Setyawan, A. D., & Hartinah, S. (2019). Pengembangan Panduan Bimbingan Keterampilan Kerjasama Berbasis Permainan Tradisional Balbudih Untuk Siswa SMP. Indonesian Journal of Counseling and Development, 1(2), 109–121.

Sitorus, R. (2021). Upaya Meningkatkan Sikap Sopan Santun Siswa Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Pada Siswa Kelas XI. Journal of Education Action Research, 5(1), 10–16.

Suryahadikusumah, A. R., & Dedy, A. (2019). Implementasi layanan bimbingan dan konseling di sekolah dasar untuk mengembangkan kemandirian siswa. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran, 9(1), 44.

Susanti, D., Ekawati, R., Maiseptian, F., Dewita, E., & Putri, A. (2022). Peran Orangtua Dalam Memberikan Motivasi Kepada Anak Untuk Memanfaatkan Internet Sebagai Media Pembelajaran. Menara Pengabdian, 2(2).

Susanti, S., Sumardi, S., & Nugraha, A. (2020). Keterampilan sosial anak usia 5-6 tahun di Kelompok B Tk Aisyiyah 2. Jurnal Paud Agapedia, 3(1), 89–100.

Susiati, S. (2020). Semantik: Teori Semantik, Relasi Makna, Marked, dan Unmarked.

Suwandayani, B. I., Akbar, S., & Hanurawan, F. (2016). Model Pembelajaran Pendidikan Karakter Kelas I di SD Negeri Kauman I Kota Malang. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian Dan Pengembangan, 1(10), 1981–1986.

Uthpah, N., Mulyana, E. H., & Sumardi, S. (2021). Studi kasus keterampilan sosial anak usia dini dari orang tua tunanetra. Jurnal Pendidikan Anak, 10(2), 104–110.

Wildaranti, F., & Luawo, M. I. R. (2019). Pengaruh Penerapan Psikodrama dalam Layanan Konseling Kelompok Terhadap Perilaku Agresif Anak Asuh Panti Asuhan Pada Usia Sekolah Dasar Kelas Tinggi 4-6 SD (Studi Quasi Eksperimen di Yayasan Panti Asuhan Rahmansyah). INSIGHT: Jurnal Bimbingan Konseling, 8(2), 160–172.

Wulandari, N. C., Dwijanto, D., & Sunarmi, S. (2015). Pembelajaran Model REACT Dengan Pendekatan Saintifik Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Kerjasama. Unnes Journal of Mathematics Education, 4(3).

Wulandari, R., & Rahmi, A. (2018). Relasi Interpersonal dalam Psikologi Komunikasi. Islamic Communication Journal, 3(1), 56–73.

Zakiyah, E. Z., Fedryansyah, M., & Gutama, A. S. (2018). Dampak bullying pada tugas perkembangan remaja korban bullying. Focus: Jurnal Pekerjaan Sosial, 1(3), 265–279.

Zuwirda, Z., Maiseptian, F., Nasrul, D. F., & Dewita, E. (2022). Pelatihan Konseling Teman Sebaya Untuk Meningkatkan Kesadaran Remaja Terhadap Bahaya Narkoba. Menara Pengabdian, 1(1).




DOI: https://doi.org/10.31869/mi.v18i2.5311

Article Metrics

Sari view : 71 times
PDF - 31 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

INDEXED BY :

 


Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM). Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
Jl. Pasir Kandang No.4, Pasie Nan Tigo, Kec. Koto Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat 25586. 
Email : lppmumsb@gmail.com



Kunjungan Sampai Saat ini    Web
Analytics Made Easy - StatCounter

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.