ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA PARTICLE SWARM OPTIMIZATION DAN FIREFLY ALGORITHM DALAM MENENTUKAN MINIMUM SPANNING TREE

Desi Novianti, Dewi Anggraini Puspa Hapsari

Sari


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perbandingan akurasi   dalam  penyelesaian masalah minimum spanning tree dengan menggunakan algoritma PSO dan FA.  Sehingga mendapatkan akurasi terbaik dari keduaalgoritma tersebut. Menganalisis algoritma adalah untuk menemukan karakteristik dalam rangka untuk mengevaluasi kesesuaian untuk berbagai aplikasi atau membandingkannya dengan algoritma lain untuk aplikasi yang sama. Selain itu, analisis algoritma dapat membantu kita memahami lebih baik, dan dapat menyarankan perbaikan diinformasikan. Algoritma cenderung menjadi lebih pendek, sederhana, dan lebih elegan selama proses analisis. Minimum spanning tree merupakan adalah Spanning Tree dengan jumlah bobot terkecil yang berguna untuk membantu mengatasi problem seperti  menentukan untuk merentangkan jaringan kabel listrik yang menghubungkan sejumlah lokasi dengan panjang kabel yang digunakan sependek-pendeknya mungkin,  melihat pengelompokan data yang tersebar pada suatu ruang, Perencanaan jaringan transportasi/distribusi barang. Dan masih banyak problem lainnya. Algoritma PSO dan FA merupakan beberapa algoritma yang digunakan untuk implementasikan problem minimum spanning tree. Dimana hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah algoritma PSO lebih baik daripada algoritma FA dalam segi kompleksitas waktu eksekusi. Sehingga mendapatkan akurasi terbaik dari kedua algoritma tersebut.


Teks Lengkap:

Hal 177-180

Referensi


Irene, Ho Sheau Fen, Deris, Safaai, and Hasiml, Siti Zaiton Modh, June 2009, “ Incorporating Of Constraint Based Reasoning Into Particle Swarm Of Computer Science Letters, Vol. 1, Johor – Malaysia.

Robert Sedgewick., Kevin Wayne. 2011. “Algorithms (4th Edition) ”. Addison-Wesley Professional. Singapore

Robert Sedgewick , Philippe Flajolet . 2013. “ An Introduction to the Analysis of Algorithms (2nd Edition)”. Addison-Wesley Professional. Singapore

Yang Xin-She. 2010. ”Engineering Optimization”, A Jhon Wiley & Sons, New Jersey




DOI: https://doi.org/10.31869/rtj.v1i2.723

Article Metrics

Sari view : 361 times
Hal 177-180 - 225 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

"Web Kunjungan Saat ini

Kunjungan Dari Negara

 Flag Counter

 

 

Creative Commons License
Rang Teknik Journal is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.