STRATEGI PENINGKATAN PRESTASI KERJA DOSEN MELALUI KOMITMEN ORGANISASIONAL, KEPUASAN KOMPENSASI DAN BUDAYA ORGANISASI (STUDI PADA DOSEN-DOSEN PERGURUAN TINGGI SWASTA DI KOTA PADANG)

Mailinarti Idwar

Sari


Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh terhadap
prestasi kerja dosen dari segi komitmen organisasional, kepuasan kompensasi dan budaya
organisasi, dan untuk menetapkan suatu strategi yang tepat diterapkan dalam rangka
meningkatkan prestasi kerja dosen pada beberapa perguruan tinggi swasta yang ada di
kota Padang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh dosen tetap yayasan pada
beberapa perguruan tinggi swasta yang ada di kota Padang. Kemudian dengan
menggunakan metode simple random sampling dipilih 100 orang dosen sebagai sampel.
Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linear berganda.
Hasil penelitian mendapatkan bahwa komitmen organisasional, kepuasan
kompensasi, budaya organisasi dan prestasi kerja dosen sudah berjalan dengan sangat
baik. Dari hasil uji regresi linier berganda diperoleh hasil bahwa komitmen
organisasional, kepuasan kompensasi dan budaya organisasi berpengaruh positif dan
signifikan terhadap prestasi kerja dosen. Variabel yang paling dominan mempengaruhi
prestasi kerja dosen adalah kepuasan kompensasi. Dari uji t ditemukan bahwa secara
partial, komitmen organisasional, kepuasan kompensasi dan budaya organisasi
berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja dosen. Dari uji F ditemukan
bahwa secara simultan, ketiga variabel berpengaruh positif dan signifikan terhadap
prestasi kerja dosen.
Kata kunci : komitmen organisasional, kepuasan kompensasi, budaya organisasi, dan
prestasi kerja


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Audal, 2009, Analisis Kepuasan Kompensasi, Komitmen Organisasi, dan Prestasi Kerja

Karyawan pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Kerinci Prov.

Jambi, Thesis, Program Pasca Sarjana, Universitas Bung Hatta, Padang.

Bernardin H., John and Russel, Joyce C.A., 1993, Human Resoources Management An

Experimental Approach, Mc. Graw Hill Inc., Singapura.

Caroll, S.J., dan Schneir, C.E., 1982. Performance Appraisal and Review System: The

Identification, Measurement, and Development of Performance in Organization.

Glenview, IL: Scott, Foresman.

Dessler, G., 2000, Human Resource Management, 8th edition, Prentice-Hall, Inc, New

Jersey.

Greenberg, Jerald dan Baron, Robert A., 1997, Behaviour in Organizations –

Understanding and Managing The Human Side of Work.

Handoko, T. Hani, 2000, Manjemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, BPFE-UGM,

Yogyakarta.

Hasibuan, Malayu SP., 2000, Manajemen Sumber Daya Manusia, Ed. Revisi, Bumi Aksara,

Jakarta.

Kreitner, Robert dan Kinicki, Angelo, 2005, Perilaku Organisasi, Salemba Empat, Jakarta.

Luthans, Fred, 2005, Perilaku Organisasi, Edisi Kesepuluh, Asdi, Jakarta.

Martoyo, Susilo, 2000, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 4, BPFE, Yogyakarta.

Michael, Leibunon and Weintein, Harold P., 1993, Money is Everything, Annual Report

HR.

Mondy, Wayne R. and Robert M Noe, 1993, Human Resources Management, Allyn &

Bacon.

Munandar, Ashar Sunyoto, 2001, Psikologi Industri dan Organisasi, Universitas Indonesia,

Jakarta.

Riggio, H., 2000, Measuring Attitudes Towards Adult Sibling Relationships: The Lifespan

Sibling Relationships scale. Journal of Social and Personal Relationships, 17 (6),

-728.

Robbins SP., dan Judge, 2007, Perilaku Organisasi, Salemba Empat, Jakarta.

Sidi, Indra Djati, 2001, Menuju Masyarakat Belajar Menggagas Paradigma Baru

Pendidikan, Cetakan Pertama, Logos Wacana Ilmu, Jakarta.

Simamora, Henry, 2001, Manajemen Sumber Daya Manusia, STIE YKPN, Yogyakarta.

Sopiah, 2008, Perilaku Organisasi, Andi, Yogyakarta.

Sugiyono, 2004, Metode Penelitian Bisnis, Alfabeta, Bandung.

Wallach, 1983, Individual and Organization, The Cultural Match, Training and

Development Journal, hal. 29-36.

Werther, B. William and Keith Davis, 1986, Personnel management and Human Resource,

Ed 2, McGraw-Hill Book Company, Singapore.




DOI: https://doi.org/10.31869/me.v2i4.236

Article Metrics

Sari view : 130 times
PDF - 164 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

INDEXING BY :

 

 Kunjung Saat Ini   Web
Analytics Made Easy - StatCounter 

 This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.