ANALISIS PENYEBAB OBAT KADALUWARSA (EXPIRED DATE) DI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT "X" PADANG TAHUN 2022
Sari
Obat kadaluwarsa adalah obat yang sudah melewati masa kadaluwarsa yang dicantumkan oleh pihak pabrik pada kemasan obat. Waktu kadaluwarsa merupakan waktu yang menunjukkan bahwa obat tersebut sudah tidak layak untuk digunakan yang mengakibatkan zat aktif yang terdapat dalam obat akan berubah menjadi racun (toksik). Penyebab terjadinya obat kadaluwarsa yaitu sumber daya manusia yang belum bekerja secara maksimal dengan pencatatan stok obat yang sebelumnya tidak baik, perencanaan dan pengadaan obat dimana tidak adanya pembagian tanggungjawab yang jelas, obat yang tidak digunakan user, sosialiasi dan komunikasi petugas instalasi farmasi dengan user yang tidak berjalan dengan baik.
Tujuan penelitian untuk mengetahui faktor-faktor penyebab obat kadaluwarsa (Expired date) di Instalasi Farmasi Rumah Sakit "X" Padang. Pada penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan mengumpulkan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Informan penelitian adalah kepala instalasi, Apoteker, Tenaga Teknik kefarmasian yang di pilih berdasarkan Teknik penarikan sampel wawancara langsung. Seluruh data yang terkumpul akan di analisis dengan teknik analisis data interaktif dengan tahap reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di Instalasi Farmasi Rumah Sakit "X" Padang terdapat obat kadaluwarsa yang terjadi berdasarkan permenkes Nomor 72 Tahun 2016 belum sesuai dan dapat di lihat pada pendistribusian, penyimpanan, pencatatan dan pelaporan.
Kata kunci : kadaluwarsa, instalasi farmasi, rumah sakit
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Agustinova, D. E. (2015). Memahami Metode Penelitian Kualitatif (Teori Dan Praktik). Calpulis.
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta.
Basha, Babu, K. ., Madhu, Kumar, Y., & Gopinath. (2015). Recycling Of Drug From Expired Drug Productss Comprehensive Review. Journal Of Global Trends In Pharmaceutical Sciences, 6(2), 2596–2599.
Bpom. (2018). ). Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan Nomor 4 Tahun 2018 Tentang Pengawasan Pengelolaan Obat, Bahan Obat, Narkotika, Psikotropika Dan Prekursor Farmasidi Fasilitas Pelayanan Kefarmasian. Badan Pengawas Obat Dan Makanan Republik Indonesia.
Bpom. (2019). Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan Nomor 9 Tahun 2019 Tentang Pedoman Teknis Cara Distribusi Obat Yang Baik. Badan Pengawas Obat Dan Makanan Republik Indonesia.
Fitri, Y. I., & Kurniawan, T. D. (2018). Evaluasi Penyimpanan Obat Di Gudang Instalasi Farmasi Rsud Kanjuruhan Kepanjen Periode Oktober – Desember 2017. Akademi Farmasi Putera Indonesia Malang.
Gul, A., Nazish, S., Sabir, S., Nazish, H., & Masood, T. (2016). Expired Drugs—Awareness And Pracrices Of Outdoor Patiens. Journal Of Rawalpindi Medical College Students Supplement, 20(S-1), 45–48.
Husna, H., Devis, Y., & Wahyudi, A. (2021). Analisis Penyebab Obat Kadaluarsa Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Ibu Dan Anak Eria Bunda Pekanbaru. Media Kesmas (Public Health Media), 1(2), 500–515. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.25311/Kesmas.Vol1.Iss2.63
Kadam, A., Patil, S., Patil, S., & Tumkur, A. (2016). Pharmaceutical Waste Management An Overview. Indian Journal Of Pharmacy Practice, 9(1), 2–8.
Kemenkes. (2016). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian Di Rumah Sakit. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017 Tentang Keselamatan Pasien, Pub. L. No. Nomor 11 Tahun 2017 (2017).
Khairani, R. N., Latifah, E., & Septiyaningrum, N. M. A. (2021). Evaluasi Obat Kadaluwarsa, Obat Rusak Dan Stok Mati Di Puskesmas Wilayah Magelang. Jurnal Farmasi Dan Ilmu Kefarmasian Indonesia, 8(1), 91–97.
Noviani, N., & Nurilawati, V. (2017). Farmakologi. Pusat Pendidikan Sumber Daya Manusia Kesehatan.
Padang, R. ‘Aisyiyah. (2012). Sejarah Rsu ‘Aisyiyah Padang. Rsu ‘Aisyiyah Padang. Https://Rsuaisyiyahpadang.Wordpress.Com/2012/06/09/Sejarah-Rsu-Aisyiyah-Padang/
Rizal, M. (2018). Faktor-Faktor Penyebab Obat Kadaluwarsa (Expired Date) Dan Nilai Kerugian Obat (Stock Value Expired) Yang Ditimbulkan Di Instalasi Farmasi Rsud Dr. R.M. Djoelham Binjai Tahun 2018. Universitas Sumatera Utara.
Septini, R. (2012). Analisis Waktu Tunggu Pelayanan Resep Pasien Askes Rawat Di Yanmasum Farmasi Rspad Gatot Sebroto Tahun 2012. Universitas Indonesia.
Sheina, B., Umam, M. R., & Solikhah. (2010). Penyimpanan Obat Di Gudang Instalasi Farmasi Rs Pku Muhammadiyah Yogyakarta Unit I. Kes Mas, 4(1), 29–42.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Alfabeta.
Ulfa, A. M., & Chalidyanto, D. (2021). Evaluasi Proses Manajemen Logistik Obat Di Uptd Puskesmas Kabupaten Sampang. Media Gizi Kesmas, 10(2), 196–204.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit, (2009).
Wibowo, S., Suryawati, C., & Sugiarto, J. (2021). Analisis Pengendalian Persediaan Obat-Obatan Instalasi Farmasi Rsud Tugurejo Semarang Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Manajemen Kesehatan Indonesia, 3(9).
World Health Organization. (2004). Management Of Drugs At Health Centre Level.
Yunarti, K. S. (2023). Analisis Penyebab Obat Kadaluarsa Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Wilayah Jawa Tengah. Jurnal Bina Cipta Husada, 19(1), 152–161.
DOI: https://doi.org/10.31869/ijpr.v3i2.5232
Article Metrics
Sari view : 95 timesPDF - 55 times
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Indonesian Journal of Pharmaceutical Research (IJPR) | e-ISSN 2776-5075
Published by Faculty of Pharmacy, Muhammadiyah University of Sumatera Barat
indexed by:
Indonesian Journal of Pharmaceutical Research is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License