Bimbingan dan Konseling Islam : Analisis Metode Bimbingan dan Konseling Islam dalam Qur`an Surat An-Nahl ayat 125

Warlan Sukandar, Yessi Rifmasari

Abstract


Kajian ini dilatar belakangi oleh keinginan untuk menggali lebih dalam mengenai metode bimbingan dan konseling yang diambil dari khazanah keilmuan Islam sendiri, yakni Qur`an surat an-Nahl ayat 125. Tujuan dari kajian ini adalah untuk menghanalisis metode bimbingan dan konseling yang terdapat dalam Qur`an surat an-Nahl ayat 125. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakan (lebrary research) dan data yang diperoleh kemudian di analisis dengan menggunakan analisis isi (content analysis). Dari hasil penelitian diperoleh 3 (tiga) metode bimbingan dan konseling dalam surat–an-Nahl ayat 125. Metode-metode tersebut adalah : (1). Metode bil hikmah, yakni metode yang dilakukan dengan penuh kebijaksanaan dan penuh hikmah. Jenis metode ini ditujukan disaat konselor berhadapan dengan klien yang memiliki tingkat kecerdasan yang lebih baik atau tingkat kecerdasan yang sama dengan konselor sehingga keputusan yang akan diambil dapat dibicarakan bersama antara konselor dan klien; (2). Metode mau`izhah hasanah, yakni metode dengan nasihat dan pembelajaran yang baik. Metode ini ditujukan ketika konselor menghadapi klien pada umummnya (tipe klien jenis kedua), dimana mereka menerima kebenaran namun masih diselimuti rasa ragu-ragu dan mereka memerlukan nasihat dari konselor untuk lebih meyakinkan dirinya mengambil suatu keputusan; (3). Metode mujadalah ahsan, yakni metode dengan percakapan dan dialog yang baik. Metode ini dapat diterapkan disaat menghadapi klien yang yang memiliki sifat angkuh dan sombong (jenis tipe ketiga).

References


Adz-Dzaky, Hamdan Bakran. (2001). Konseling & Psikoterapi Islam. Fajar Pustaka Baru.

Arifin, M. (1991). Ilmu Pendidikan Islam. Bumi Aksara

Al-Bilali, Abdul Hamid. (1989). Fiqh al-Da`wah fi Ingkar al-Mungkar. Dar al-Da`wah: Kuawait

Corey, Gerald. (1999). Teori dan Praktik Konseling dan Psikoterapi. PT. Rafika Aditama.

Gunarsah, Singgih D. (2001). Konseling dan Psikoterapi. PT. BPK Gunung Mulia.

Hasanuddin. (1996). Hukum Dakwah. Pedoman Ilmu

Hefni, Harjeni dkk. (2003). Metode Dakwah. Rahmat Semesta Lembaga Kajian dan Pengembangan Dakwah UIN Jakarta.

Long, Ahmad Sunawari. (2008). Pengenalan Metodologi Penyelidikan Pengajian Islam. Gema Alam Enterprise Malaysia

Ma`luf, Lois. (1986). Munjid fi al-Lughah wa A`lam. Dar Fikr, Beirut

Maiseptian, F., Rosdialena, R., & Dewita, E. (2021). Self Control Mahasiswa Perempuan Pengguna Smartphone Serta Implikasinya dalam Bimbingan Konseling Islam. Kafaah: Journal of Gender Studies, 11(1), 107-120.

Mujib, Abdul & Mudzakir, Yusuf. (2002). Nuansa-nuansa Psikologi Islam. Rajawali Pers

Mungin, Burhan. (2008). Penelitian Kualitatif. Prenada Media Group

Rahmayulis & Mulyadi. (2016). Bimbingan Konseling Islam di Madrasah dan Sekolah. Kalam Mulia

Sari, Melya & Asmendri. (2020). Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA. Naturan Science, 6 (1) 41-53.

Shihab, Muhammad Quraish. (2002). Tafsir Al-Mishbah. Lentera Hati

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta Bandung

Sukandar, Warlan. (2010). Strategi Intervensi Pendekatan Kognitif dalam Kaunseling dari Perspektif al-Ghazali. Tesis. Universiti Kebangsaan Malaysia

WAMY. (2001). Fii Ushulil Hiwar. Maktabah Wahbah Cairo

Yunus, Mahmud. (1990). Kamus Arab-Indonesia. PT. Hidakarya Agung

Yusuf, Muhammad Husain. (1999). Dibalik Strategi Dakwah Nabi Muhammad SAW. Mandiri Press




DOI: https://doi.org/10.31869/jkpu.v5i1.3302

Article Metrics

Abstract view : 901 times
PDF (Bahasa Indonesia) - 3215 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


  Indexed by:

 Supported by Association 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.