Analisis Kesesuaian Cross-Border dalam Permendag No.31 Tahun 2023 terhadap Teori Ekonomi Keynesian sebagai Pendukung SDGs dan Maqāṣid Asy-Syarīah

Deva Nabilah, Zakiyatul Fakhiroh, Khadijatul Musanna, Benny Sultan4

Sari


Negara Indonesia adalah negara hukum, yang dibangun berdasarkan konstitusi dengan tujuan untuk mencapai dan mewujudkan tujuan yang tertinggi. Dalam sektor perdagangan di Indonesia terdapat aturan mengenai Cross-Border yang lahir karena adanya perkembangan teknologi. Dalam Permendag No. 31 Tahun 2023 disebutkan aturan mengenai transaksi lintas negara menggunakan media e-commerce minimal pembelanjaan USD 100, namun adanya ketidak seimbangan dari kebijakan tersebut yang menjadi keluhan pada konsumen selaku pembeli yang menjualkan kembali produk tersebut, karena dinilai produk yang dijual di luar negeri relatif lebih murah dan lebih berkualitas, contohnya adalah barang elektronik dari China yang berhasil menguasai pasar gawai di Indonesia. Hal ini terjadi karena diminimalisirkan biaya upah dengan hanya 20% dari total biaya produksi, minimnya alokasi untuk pengelolaan limbah. Melalui penelitian bertujuan untuk mengkaji bagaimana kebijakan tersebut berdasarkan kenyataan terhadap perspektif teori Keynesian sebagai pendukung SDGs dan maqāid asy-syarīah. Metode penelitian menggunakan metode penelitian yuridis normatif yaitu penelitian hukum yang dilakukan dengan cara pendekatan kualitatif melalui metode penelitian kepustakaan. Penelitian ini menunjukkan hasil bahwa, indikator capaian maqāid asy-syarīah terhadap SDGs ada pada poin ke 8: 1. Mencapai tingkat produktivitas ekonomi yang lebih tinggi melalui diversifikasi, kemajuan teknologi, dan inovasi, termasuk berkonsentrasi pada industri yang menawarkan upah dan kesejahteraan tinggi, dengan kriteria Ḥifẓ Al-Māl, dengan memelihara harta dalam peringkat tahsīniyyāt. dan 2) Mendorong formalisasi dan pertumbungan usaha mikro, kecil, dan menengah, termasuk melalui akses terhadap jasa keuangan, dan menggalakkan kebijakan pembangunan yang mendukung kegiatan produktif, penciptaan lapangan kerja layak, kewirausahaan, kreatifivitas dan inovasi. dengan kriteria if An-Nafs dengan memelihara jiwa dalam peringkat darūriyyāt.


Kata Kunci


Perdagangan; SDGs; Maqāṣid Asy-syarīah

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Asafari Jaya Bakri. Konsep Maqashid Syari’ah Menurut Al-Syatibi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 1996.

DeFleur, Melvin L. Theorities of Mass Communication. New York: Longman, 2006.

Jaser ’Audah, Al-Maqasid Untuk Pemula, Terjemah ’Ali Abdoelmun’im. Yogyakarta: Suka Press, 2013.

Muhmad, S. N., & Muhamad, R. “Sustainable Business Practices and Financial Performance during Pre- and Post-SDG Adoption Periods: A 123 Systematic Review.” Journal of Sustainable Finance and Investment 11, no. 4 (2021): 291–309. https://doi.org/10.1080/20430795.2020.1727724.

Aruan, N. I. M., Hutagalung, I., & Purba, B. “Analisis Dampak Teori Keynes Dalam Mengatasi Krisis Ekonomi Melalui Kebijakan Fiskal.” Jurnal Ilmiah Manajemen Ekonomi Dan Akuntansi (JIMEA) 1, no. 1 (2023): 1–7. https://doi.org/10.62017/jimea.v1i1.78.

Aulia, Umi. “Tinjauan Maqasid Syari’ah Terhadap Penyajian Makanan Yang Dihias Dengan Serbuk Emas.” Az-Zarqa’ : Jurnal Hukum Bisnis Islam 10, no. 1 (2018): 104. https://ejournal.uin-suka.ac.id/syariah/azzarqa/article/view/1737/1332.

Jan, A., Mata, M. N., Albinsson, P. A., Martins, J. M., Hassan, R. B., & Mata, P. N. “Alignment of Islamic Banking Sustainability Indicators with Sustainable Development Goals: Policy Recommendations for Addressing the Covid-19 Pandemic. Sustainability.” Switzerland 13, no. 5 (2021): 1–38. https://doi.org/10.3390/su13052607.

Nabilah, Deva. “Kebijakan Bank Indonesia Dalam Penerapan Merchant Discount Rate 0,7% Dari E-Payment QRIS Perspektif Maqashid Syariah (Respon Merchant MDR 0,7% Daerah Istimewa Yogyakarta).” UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2023. https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=id&user=q3_YS4MAAAAJ&citation_for_view=q3_YS4MAAAAJ:u-x6o8ySG0sC.

Siahaan, Riris Lawitta Maulina, Juli Arianti, and Najdah Thalib. “PERKEMBANGAN PENDIDIKAN BERKUALITAS DI INDONESIA: ANALISIS SDGs 4.” Indo-MathEdu Intellectuals Journal 4, no. 2 (2023): 977. https://ejournal.indo-intellectual.id/index.php/imeij/article/download/316/176/2434.

Ulya, Widadatul. “TINJAUAN HUKUM PERLINDUNGAN KONSUMEN DAN PERSAINGAN USAHA DALAM PEMANFAATAN BIG DATA MARKETPLACE DI INDONESIA.” Jurnal Ilmiah Hukum Dan Dinamika 20, no. 2 (2022). http://jurnal.untagsmg.ac.id/index.php/hdm/article/view/3552.

Umar, U. H., Besar, M. H. A., dan Abduh, M. “Compatibility of the CSR Practices of Islamic Banks with the United Nations SDGs amidst COVID-19: A Documentary Evidence.” . . International Journal of Ethics and Systems, 2022. https://doi.org/10.1108/IJOES-12-2021-0221.

Aruan, N. I. M., Hutagalung, I., & Purba, B. “Analisis Dampak Teori Keynes Dalam Mengatasi Krisis Ekonomi Melalui Kebijakan Fiskal.” Jurnal Ilmiah Manajemen Ekonomi Dan Akuntansi (JIMEA) 1, no. 1 (2023): 1–7. https://doi.org/10.62017/jimea.v1i1.78.

Asafari Jaya Bakri. Konsep Maqashid Syari’ah Menurut Al-Syatibi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 1996.

Aulia, Umi. “Tinjauan Maqasid Syari’ah Terhadap Penyajian Makanan Yang Dihias Dengan Serbuk Emas.” Az-Zarqa’ : Jurnal Hukum Bisnis Islam 10, no. 1 (2018): 104. https://ejournal.uin-suka.ac.id/syariah/azzarqa/article/view/1737/1332.

Bappenas, SDGs. “8. Pekerjaan Layak Dan Pertumbuhan Ekonomi,” 2018. https://sdgs.bappenas.go.id/tujuan-8/.

Commons, Wikimedia. “Category:Universal Postal Union.” Wikimedia Commons, 2018. https://commons.wikimedia.org/wiki/Category:Universal_Postal_Union.

DeFleur, Melvin L. Theorities of Mass Communication. New York: Longman, 2006.

Deva Nabilah. “Trade Tax Through The Electronic System (PMSE) In The Sharia Maqasid Perspective According To Jasser Auda.” Nurani: Jurnal Kajian Syari’ah Dan Masyarakat 22, no. 1 (2022): 181. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/Nurani/article/view/14591/5166.

Dihni, Vika Azkiya. “Pengguna TikTok Terus Bertambah Sampai Kuartal I 2022.” INDONESIA, 2022. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/07/19/pengguna-tiktok-terus-bertambah-sampai-kuartal-i-2022.

Hernawan. “Produk Elektronik China Murah Meriah, Ini Faktor Penyebabnya.” Yoursay.id, 2021. https://yoursay.suara.com/lifestyle/2021/12/19/141500/produk-elektronik-china-murah-meriah-ini-faktor-penyebabnya.

Iqbal, Mansoor. “TikTok Revenue and Usage Statistic (2023),” 2023. businessofapps.com.

Jan, A., Mata, M. N., Albinsson, P. A., Martins, J. M., Hassan, R. B., & Mata, P. N. “Alignment of Islamic Banking Sustainability Indicators with Sustainable Development Goals: Policy Recommendations for Addressing the Covid-19 Pandemic. Sustainability.” Switzerland 13, no. 5 (2021): 1–38. https://doi.org/10.3390/su13052607.

Jaser ’Audah, Al-Maqasid Untuk Pemula, Terjemah ’Ali Abdoelmun’im. Yogyakarta: Suka Press, 2013.

Melvin L. DeFleur, Sandra J. Ball-Rokeach. Theories of Mass Communication. New York: Longman, 1989.

Muhmad, S. N., & Muhamad, R. “Sustainable Business Practices and Financial Performance during Pre- and Post-SDG Adoption Periods: A 123 Systematic Review.” Journal of Sustainable Finance and Investment 11, no. 4 (2021): 291–309. https://doi.org/10.1080/20430795.2020.1727724.

Nabilah, Deva. “Kebijakan Bank Indonesia Dalam Penerapan Merchant Discount Rate 0,7% Dari E-Payment QRIS Perspektif Maqashid Syariah (Respon Merchant MDR 0,7% Daerah Istimewa Yogyakarta).” UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2023. https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=id&user=q3_YS4MAAAAJ&citation_for_view=q3_YS4MAAAAJ:u-x6o8ySG0sC.

Newsroom, Narasi. “Kenapa Barang Elektronik Dari China Bisa Murah Meriah? | Tech It Easy.” Indonesia, 2021. https://youtu.be/XImNquKtEGc?si=THEehv3xtDtqv4cj.

Populix. “The Social Commerce Landscape in Indonesia,” 2023.

Siahaan, Riris Lawitta Maulina, Juli Arianti, and Najdah Thalib. “PERKEMBANGAN PENDIDIKAN BERKUALITAS DI INDONESIA: ANALISIS SDGs 4.” Indo-MathEdu Intellectuals Journal 4, no. 2 (2023): 977. https://ejournal.indo-intellectual.id/index.php/imeij/article/download/316/176/2434.

Ulya, Widadatul. “TINJAUAN HUKUM PERLINDUNGAN KONSUMEN DAN PERSAINGAN USAHA DALAM PEMANFAATAN BIG DATA MARKETPLACE DI INDONESIA.” Jurnal Ilmiah Hukum Dan Dinamika 20, no. 2 (2022). http://jurnal.untagsmg.ac.id/index.php/hdm/article/view/3552.

Umar, U. H., Besar, M. H. A., dan Abduh, M. “Compatibility of the CSR Practices of Islamic Banks with the United Nations SDGs amidst COVID-19: A Documentary Evidence.” . . International Journal of Ethics and Systems, 2022. https://doi.org/10.1108/IJOES-12-2021-0221.




DOI: https://doi.org/10.31869/plj.v0i0.6362

Article Metrics

Sari view : 0 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexed By :


Faculty of Law Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Jl. By Pass Aur Kuning, Bukittinggi, Sumatera Barat, Indonesia.



Pagaruyuang Law Journal is licensed under CC BY-NC-ND 4.0